
DPD SWI Kota Depok Gandeng DP3AP2KB Adakan Seminar Nasional Hari Anak se-Dunia pada November dan Rakerda 2022
DEPOK, -Lensa Publik.Com,- Pasca merayakan Hari Ulang Tahunmya yang Ke-5, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Sekretariat Bersama (Sekber) Wartawan Indonesia (SWI) Kota Depok, terus tancap gas dalam rangka menuntaskan dua program kerja di tahun ini, yaitu Seminar Nasional hari anak sedunia pada November dan Rakerda 2022 di Desember. Untuk itu DPD SWI Kota Depok menyambangi Dinas…