Srikandi Depok Siap Maju di Pileg DPRD Kota Depok BerBekal Do’a dan Dukungan Masyarakat
Depok,- Lensa Publik.Com,- Memiliki keyakinan dan keberanian, Nuryanawati SE.MM siap maju untuk mewakili kaum perempuan bertarung di pemilihan legislatif ( pileg ) Dapil 1 Pancoranmas Depok Tahun 2024. Yanah, demikian sapaan akrab sosok seorang perempuan yang energik, cerdas dan visioner akan dengan tulus melayani Masyarakat Depok jika dipercayakan pada pileg Dapil 1 Pancoranmas Depok 2024….