Disnaker Kota Depok Siap Gelar Pelatihan Untuk Tingkatkan Kualitas SDM
Depok,- Lensa Publik.com Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok Jawa Barat menyatakan kesiapannya untuk mengadakan pelatihan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia agar mampu bersaing dalam mengisi lapangan kerja. Kepala Disnaker Depok, Sidik Mulyono di Depok, Jumat mengatakan bagi masyarakat yang ingin mendaftar ikut pelatihan harus memenuhi beberapa persyaratan yang telah ditentukan. Seperti ber-KTP Depok…