Polda Maluku Tetapkan Ramli Umasugi Jadi Tersangka
Ambon,-Lensa Publik,- Akhir masa jabatan Ramli Umasugi (RU) Bupati Kabupaten Buru Maluku terbilang tragis pasalnya selesai masa purana bakti sebagai Bupati. Ia pun, ditetapakan sebagai tersangka oleh Ditkrimum Polda Maluku dalam kasus pencemaran nama baik Rustam Faldy Tukuboya(RFT) RU di laporakan ke Polda Maluku pada 10 Mei 2021. Mantan Bupati Buru itu, di tetapkan sebagi…