Kembangkan Potensi Untuk UMKM, BEI Jadwalkan Webinar
JAKARTA, Lensapublik.Com – Asosiasi Pengusaha Bumi putera Nusantara Indonesia (ASPRINDO) bekerja sama dengan Bursa Efek Indonesia (BEI) menjadwalkan akan menyelenggarakan webinar pada 9 September 2020 mendatang. kegiatan Webinar ini diprioritaskan untuk UMKM anggota ASPRINDO, meski terbuka kesempatan untuk UMKM yang belum terdaftar sebagai anggota. Ketua Umum ASPRINDO, Jose Rizal, menyatakan webinar ini memiliki nilai strategis…