Hardiono DiKunjungi Imam Budi Hartono dan Hasbullah Rahmad Bahas Covid-19
Depok Lensa Publik- DPRD Provinsi Jawa Barat memberikan perhatian penuh terhadap kasus Covid-19. Salah satu upaya yang dilakukan adalah memberikan bantuan untuk mengatasi wabah virus yang telah menelan korban jiwa. Hal ini seperti yang dilakukan oleh Imam Budi Hartono dan Hasbullah Rahmad. Kedua anggota DPRD Jabar dapil Depok-Bekasi menemui Sekda Depok Hardiono dalam rangka melakukan…