Pelayanan DKUM Kota Depok Terhadap Gerakan Koperasi Dalam Masa Pandemi
Depok,- Lensa Publik,- Pada masa pandemi sekitar bulan Maret,Dinas Koperasi turun ke lapangan untuk mengetahui kondisi koperasi dan UKM yang ada di Kota Depok, itu baru terasa setelah dua bulan masa pandemi berjalan Dinas Koperasi kroscek ke beberapa koperasi berdasarkan usahanya,salah satunya koperasi simpan pinjam yang macet dan tidak ada pemasukan,sementara untuk biaya oprasionalnya harus…